DAERAH

Sukseskan MBG, Kadin Sultra Targetkan 65 Titik Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi


Kendari, OborSejahtera.com – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) merupakan inisiatif pemerintah Indonesia yang diluncurkan pada 6 Januari 2025, dengan tujuan utama mengurangi malnutrisi dan stunting, terutama pada anak-anak dan kelompok rentan lainnya. Program ini menargetkan untuk memberikan makanan bergizi gratis kepada seluruh anak di Indonesia.

Upaya Badan Gizi Nasioanl (BGN) dalam membangun 30.000 titik dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) merupakan langkah besar yang perlu mendapat dukungan luas.

Kamar Dagang dan Industri (KADIN) provinsi Sulawesi Tenggara dibawah kepemimpinan Anton Timbang, SH, siap mensukseskan program MBG dengan target membangun 65 titik SPPG.

Program MBG menjadi bagian dari upaya nasional mengatasi stunting dan gizi buruk yang masih menjadi tantangan di Sulawesi Tenggara.

“Namun lebih dari itu, kami mendorong pemanfaatan bahan pangan lokal agar program ini memberi efek berantai bagi ekonomi daerah,” ujar Anton Timbang.

Saat ini KADIN Sultra telah mengajukan 22 lokasi SPPG ke Badan Gizi Nasional. 11 lokasi SPPG telah disetujui oleh BGN dan masuk dalam tahapan proses persiapan Dapur MBG.(*)

Artikel Terkait

18 Comments

  1. Okay, so I tried out th777ph. It’s pretty average. The selection of games could be better, but what they have is alright. I had a little bit of luck, but nothing too exciting. If you’re looking for something quick and easy, it might be worth your time. Otherwise, there might be better options out there.

  2. Yo, signing up for W88 can be a pain sometimes, but dangkyw88 makes it super easy. Smooth process, highly recommend giving it a shot if you’re looking to join them. Go sign up at dangkyw88!

Tinggalkan Balasan

Close
%d blogger menyukai ini: